MASIGNASUKAv102
6861843026328741944

GUBUK DI UJUNG BELANTARA

GUBUK DI UJUNG BELANTARA
Add Comments
2009-02-10
Dulu,
pohon-pohon saling bercengkrama
sesekali kibaskan daun, yang terbang
sampaikan salam pada tanah belantara
petak umpet belalang tak ada habisnya
kicau burung mengibarkan nuansa rimba penuh pesona
tapi kini...
tinggal gubuk tua
yang menyombongkan diri di tengah retak tanah kemarau
seakan rumput pun enggan menyapa
kesunyian belantara yang berganti cerita


BT, 060209, 21:39
Qudsi Falkhi

Teacher who loves books and traveling, contact me --> falkhi@gmail.com

  1. Efek pembangunan yang merenggut semuanya. Tak peduli betapa banyak alam yang harus diratakan

    ReplyDelete
    Replies
    1. Betul sekali, pembangunan saat ini meminimalkan pelestarian alam sekitar

      Delete