MASIGNASUKAv102
6861843026328741944

HITAM DAN PUTIH

HITAM DAN PUTIH
Add Comments
2016-05-15

Hari ini kau mengenakan kemeja hitam
Bergaris bukan gelap
Lengkap. Dengan dasi bercorak senada
Berwarna putih

Hitam putih
Ketegasan dan kesedehanaan

Hitam putih
Misteri dalam ketenangan
 
Sumber : s-media-cache-ak0.pinimg.com


Hitam putih
Aku bingung memilih
Diam
Sebab ragu
Atau
Diam
Karena malu

Hari ini kau mengenakan kemeja hitam
Terlihat menawan
Sayang, aku hanya bisa memandang



Sukapura, 150516, 08:24 AM

Qudsi Falkhi

Teacher who loves books and traveling, contact me --> falkhi@gmail.com